- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
Henggar: Keberhasilan KB Dapat Wujudkan Keluarga Berkualitas
Berita Terkait
- Para Pengemudi Ambulance Rumah Sakit (RS), Puskesmas , SPGDT PSC 119 Jejak Si Garda Ikuti Sosialisas0
- Bank Jateng Launching Kredit Murah , Bangkit Pedagange Bangkit Ekonomine 0
- Pj Bupati Kunjungi Keluarga Korban Kebakaran Sidokerto0
- Pelatihan Salah Satu Hal Penting Dalam Pelaksanaan Regsosek. 0
- Rakor dan Sinkronisasi Pelaksanaan Konseling dan tes HIV bagi Catin 0
- Pj Bupati Pati Salurkan Bantuan Pemprov untuk Korban Banjir Bandang Margoyoso 0
- Kolaborasi Lintas Perangkat Daerah , Pemkab Pati Siap Turunkan Angka Stunting.0
- Pj.Bupati Harapkan Seluruh OPD Komponen Masyarakat Bantu Kegiatan Registrasi Sosial Ekonomi 2022 0
- Pj Bupati Pati Harapkan Sektor Perbankan Bersinergi dengan Pemkab untuk Kemajuan Pati 0
- Droping Paket Sembako KORPRI Tahap Pertama, Pramuli Pati Sisir Wilayah Perbatasan0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
Kamis, (29/9) bertempat di Aula RSI Pati PJ Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menghadiri pelayanan KB dalam rangka TNI Manunggal Bangga Kencana Kesehatan Terpadu yang merupakan rangkaian HUT TNI ke-77 tahun 2022.
Turut hadir PABANDYA BAKTI TNI Kodam IV/DIP, Dandim 0718 Pati, Kepala Dinsos P3AKB, Kepala Dinas Kesehatan, Camat Margoyoso, Kapolsek Margoyoso dan Direktur RSI Pati.
PJ Bupati menyampaikan apresiasi kepada Dandim 0718/Pati dan Direktur RSI Pati beserta seluruh jajarannya sehingga terselenggara Pelayanan KB dalam rangka HUT TNI ke-77.
"Seperti kita ketahui bersama, permasalahan kependudukan merupakan sebuah problematika yang kompleks sehingga dibutuhkan koordinasi dan kolaborasi dari seluruh pihak," ujarnya.
Untuk itu, Henggar menyambut baik kegiatan ini sebagai wujud sinergitas antar seluruh elemen masyarakat mencakup TNI, Pelayanan Kesehatan bersama Pemerintah Daerah dalam rangka pengendalian laju pertumbuhan penduduk.
Henggar mengungkapkan keberhasilan pelaksanaan program KB juga telah terbukti berpengaruh besar dalam membentuk keluarga yang berkualitas, bahagia serta sehat secara fisik dan mental.
Lebih lanjut Pj Bupati mengatakan secara makro suksesnya pengendalian pertumbuhan penduduk dapat bermuara pada peningkatan Indeks Pembangunan Manusia (IPM), dan menurunkan angka kemiskinan.
"Sementara di lain sisi, kegagalan program KB di beberapa daerah kerap kali berdampak pada kegagalan sektor kehidupan lainnya seperti ekonomi, pendidikan hingga kesehatan," imbuhnya.
Untuk itu mengingat besarnya manfaat yang ditimbulkan dari program ini, Henggar mengimbau agar seluruh komponen masyarakat dapat berpartisipasi, mengintervensi dan turut ambil bagian dalam menyukseskan program KB.
"Sehingga apa yang kita upayakan bersama pada hari ini dapat turut mendukung terwujudnya Visi Indonesia Emas Tahun 2045 dalam menciptakan generasi penerus yang produktif dan berkualitas," tambahnya.
Sementara itu Dandim Pati/0718 Catur Irawan berharap dengan terselenggaranya pelayanan KB MOW, IUD dan implan serta KB lainnya dapat menentukan kualitas keluarga. Penggunaan KB, lanjut Dandim dapat menyelamatkan kehidupan perempuan serta meningkatkan status kesehatan ibu terutama dalam mencegah kehamilan yang tidak diinginkan memberi jarak kelahiran mengurangi resiko kematian bayi.
"Perlu diketahui pelaksanaan pelayanan KB TNI manunggal bangga kencana kesehatan terpadu Kabupaten Pati tahun 2022 sudah dimulai tanggal 1 Agustus 2022 dan puncaknya pada tanggal 30 September besok hasil yang dicapai sampai dengan tanggal 29 September 2022 sejumlah 7.004 akseptor," tandas Dandim. (po3/PO/AP)