- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
Tindaklanjuti Aduan Masyarakat, Dishub Monitoring Truk Pengangkut Batu di Wilayah Dukuhseti
Berita Terkait
- Dishub Monitoring Pelaksanaan Dokumen Andalalin 0
- Potensi Pendapatan Negara Hilang, Diskominfo Pati Sosialisasikan Gempur Rokok Ilegal0
- Call Center Dishub Memudahkan Masyarakat Menyampaikan Pengaduan0
- Giat Komsos Kodim 0718, TekankanArti Pentingnya Internet vs Wawasan Kebangsaan serta Tantangan Bang0
- Dengan Sertifikasi Halal Dapat Berusaha Lebih Tenang Dan Nyaman0
- Pelantikan Jabatan Fungsional, Bupati Haryanto: Tetap Bekerja yang Baik, Loyalitas Tinggi0
- Antisipasi Kemacetan Pihak Rekanan Perlu Sosialisasi Kepada Masyarakat Pengguna Jalan0
- Rekonsiliasi Dana Bagi Hasil Cukai Dan Tembakau Tahun 20210
- Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Jabatan Bukan Sekedar Seremonial Dan Simbolis Semata0
- Inovasi Pelayanan Publik DPMPTSP Pati Buka Gerai Sunday Morning Service 2
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

Menindaklanjuti informasi dari masyarakat melalui DPRD Kab Pati berkenaan dengan banyaknya truk pengangkut batu dari wilayah perbukitan Celering Kabupaten Jepara yang over tonase petugas Dinas Perhubungan dipimpin langsung Kepala Dinas Perhubungan Teguh Widyatmoko AP, MSi melaksanakan kegiatan patroli dan monitoring. Kegiatan ini perlu dilakukan dikarenakan lalu lintas truk pengangkut batu ini mengambil dari Wilayah Celering Jepara melintasi wilayah Kecamatan Dukuhseti dan Kecematan Tayu Kabupaten Pati yang berpotensi menyebabkan kerusakan jalan dan permasalahan lalu lintas.
Dalam pelaksanaan kegiatan Kepala Seksi Pengamanan dan Keselamatan Jalan Haryanto, ST yang turut mendampingi Kepala Dinas Perhubungan menyampaikan bahwa tahap awal ini dilakukan pendataan dan wawancara terhadap beberapa kendaraan truk pengangkut batu yang melintas. Selanjutnya penanganannya akan dilaksanakan koordinasi dengan instansi terkait agar keberadaan truk pengangkut batu ini tidak menyebabkan permasalahan lalu-lintas.
Selain itu petugas juga menghimbau agar para pemilik kendaraan menghindari adanya ODOL (Over Dimensi dan Over Loading) selama mengoperasikan kendaraan truknya karena akan menyebabkan beberapa permasalahan yang dapat merugikan para pengusaha truk itu sendiri. Beberapa permasalahan berkaitan dengan Over Dimensi dan Over Loading diantaranya Akan memperpendek umur operasional kendaraan, biaya operasional akan lebih besar, potensi terjadinya kecelakaan lebih tinggi, menyebabkan potensi pencemaran lingkungan karena emisi gas buangnya lebih banyak.
