- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
PEMKAB. PATI GELAR PERPANJANGAN PKS JARAK JAUH DENGAN BALAI SERTIFIKAT ELEKTRONIK BSSN
Berita Terkait
- RAPAT INTERNAL , DISKOMINFO SIAP GENJOT INDEKS SPBE KAB PATI0
- Membidik Potensi Porang di Kabupaten Pati0
- Evaluasi SPBE, Diskominfo Pati Kunker ke Diskominfo Kendal0
- 30 April 2022, Pati migrasi Dari TV Analog ke TV Digital11
- DIGITALISASI, ANCAMAN SIBER PERLU ANTISIPASI0
- AUDIT APLIKASI, LANGKAH MAJU PENGAMANAN DATA DIGITAL 0
- INDRIYANTO BUKA KICK-OFF ITSA MEETING0
- KOMINFO GANDENG BSSN RI UNTUK IT SECURITY ASSESSMENT0
- Kemenkominfo Lakukan Penilaian Evaluasi Gerakan Menuju Smart City Kabupaten Pati2
- Fenomena Perubahan Iklim Menjadi Perhatian Serius0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

Pemerintah Kabupaten Pati yang diwakili oleh Sekretaris Daerah menandatangani perpanjangan Perjanjian Kerja Sama ( PKS) dengan Balai Sertifikat Elektronik (BSrE) Badan Siber Sandi Negara (BSSN) dalam pemanfaatan Sertifikat Elektronik (SE) untuk Tanda Tangan Elektronik (TTE).
Pada hari Selasa (05/04/2022) di ruang Sekretaris Daerah Kabupaten Pati, penandatangan PKS dilakukan secara jarak jauh (online), dengan menggunakan TTE melalui Aplikasi Sistem Informasi Monitoring Layanan Sertifikat Elektronik (SIMANTAPS). Aplikasi yang menggunakan fitur Tanda Tangan Elektronik yang telah terintegrasi dengan Esign Cloud BSrE.
Hadir dalam acara tersebut Plt. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Sutikno Edi, Kepala Bidang Persandian dan Keamanan Informasi Sali dan tim teknis Persandian dan Keamanan Informasi Kristiawan Aris.
Pemerintah Kabupaten Pati telah memanfaatkan Sertifikat Elektronik untuk TTE yang sudah terimplementasi di sejumah OPD. Penerapan ini merupakan langkah dalam membangun ekosistem cyber yang aman melalui transformasi digital agar proses layanan pemerintah dan sistem informasi publik bisa berjalan dengan lebih cepat, efektif, dan efisien.
