- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
Disnakertrans Laksanakan Kegiatan Pelatihan Berbasis Kompetensi 8 Paket
Berita Terkait
- Diskominfo Sosialisasikan TV Digital pada PPF 20220
- Pemkab Pati Targetkan Nilai Indeks SPBE Meningkat0
- RANCANG PEMBENTUKAN CSIRT, DISKOMINFO KABUPATEN WONOGIRI SAMBANGI DISKOMINFO KABUPATEN PATI0
- BERBEKAL SEKOLAH LAPANG, PETANI TEMBAKAU DIHARAPKAN MAMPU MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS DAN PENDAPATAN0
- Kunjungi PT Hwaseung, Batangan, Bupati Haryanto: Memberi Rasa Percaya pada Investor itu Tidak Mudah0
- Pengukuhan Tim Percepatan Penurunan Stunting ( TPPS ) Kabupaten Pati Tahun 20220
- Direktur Pembangunan Jembatan Tinjau Persiapan Pembongkaran Jembatan Juwana0
- Pemkab Segera Usulkan Pembangunan Penahan Gelombang 0
- Tingkatkan Layanan, Pemkab Pati Targetkan Indeks SPBE Naik0
- PT Telkom Indonesia Cabang Kudus Tawarkan Bigbox ke Diskominfo0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

UPTD BLK Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnaketrans) Kabupaten Pati merupakan Unit Pelaksana Teknis yang berada di lingkungan Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Pati dengan tugas pokok salah satunya adalah melaksanakan Pelatihan Kerja bagi Masyarakat Kabupaten Pati agar memiliki kompetensi yang mumpuni sehingga mampu bersaing di dunia kerja maupun wirausaha.
Pada Tahun 2022 UPTD BLK Disnakertrans melaksanakan Kegiatan Pelatihan Berbasis Kompetensi sebanyak 8 paket yang bersumber dari dana DBHCHT yang dimulai dari tanggal 18 Juli 2022 sampai dengan 8 September 2022
Adapun pelatihan kejuruan yang diberikan, Menjahit sebanyak 2 Paket yang dilaksanakan di Desa Keboromo Kecamatan Tayu dan Desa Sukoharjo Kecamatan Wedarijaksa, Batik sebanyak 2 paket yang dilaksanakan di Kecamatan Tlogowungu dan Desa Dukutalit Kecamatan Juwana, Tata Kecantikan Kulit dan Rambut yang dilaksanakan di Desa Kajar, Kecamatan Trangkil, Las Listrik yang dilaksanakan di Desa Bageng Kecamatan Gembong, Mebelair yang dilaksanakan di Desa Raci Kecamatan Batangan, dan Prosesing Hasil Pertanian yang dilaksanakan di Desa Dororejo, Kecamatan Tayu
Selain pelatihan non institusional tersebut atau yang disebut dengan Pelatihan Berbasis Kompetensi MTU (Mobile Training Unit), UPTD BLK Kabupaten Pati juga melaksanakan Pelatihan Berbasis Kompetensi yang dilakukan secara Institusional yang bersumber dari Dana APBN.(MR09).
