- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
BUPATI PATI BUKA PATI PELTI OPEN 2019
BUPATI PATI BUKA PATI PELTI OPEN 2019
Berita Terkait
- Peran Generasi Muda Dalam Mewujudkan Kerukunan Umat Beragama0
- 588 KAFILAH IKUTI MTQ PELAJAR DAN MTQ UMUM SE- KABUPATEN PATI0
- JURNALIS HARUS MENJADI CORONG INFORMASI YANG VALID0
- PEDULI PENDIDIKAN ANAK , BUPATI DAN GNOTA SERAHKAN BANTUAN PADA 205 ANAK0
- UPACARA PENURUNAN BENDERA HUT KEMERDEKAAN RI KE 74 BERLANGSUNG KHIDMAT0
- UPACARA PERINGATAN PROKLAMASI KEMERDEKAAN KE 74 REPUBLIK INDONESIA0
- BUPATI PATI SERAHKAN BANTUAN KORBAN KEBAKARAN DI KECAMATAN JAKENAN0
- BUPATI HARAPKAN BANTUAN UNTUK PENGURUS PONDOK PESANTREN BISA DIKELOLA DENGAN BAIK0
- UPACARA PERINGATAN HARI LAHIR PANCASILA0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
Bertempat di Lapangan Tenis eks-Karesidenan Pati SMA Negeri 1 Pati ( Senin, 23/9) Kejuaraan nasional tenis yunior PELTI PATI OPEN TAHUN 2019, dibuka oleh Bupati Haryanto, kejuaraan ini bertujuan untuk menambah pengalaman bertanding bagi atlet yunior serta memberikan kesempatan berkompetisi bagi atlet yunior pada umumnya guna meningkatkan prestasi.
Selain Bupati juga dihadiri Wakil Bupati Saiful Arifin dan segenap jajaran Forkopimda serta Pengurus PELTI Kabupaten Pati.
Pengurus PELTI, Ponco Sugiharto melaporkan bahwa acara ini diikuti oleh 122 peserta dengan 22 kategori. Diikuti oleh atlet-atlet dari berbagai wilayah Indonesia antara lain dari Palembang, Surabaya, Depok, Sidoarjo, Lamongan, Tegal, Sukoharjo, Sragen, Salatiga, Wonogiri,Temanggung, Gresik, Tangerang Selatan, Blora, Ciamis, Madiun, Kudus, Semarang dan Pati sebagai tuan rumah.
Bupati Haryanto selaku pembina upacara pembukaan kejuaraan tenis yunior, dalam sambutannya selain mengucapkan selamat datang pada para atlet yunior dari luar daerah Provinsi Jawa Tengah. Bupati memberikan apresiasi, " Saya memberikan apresiasi kepada pengurus PELTI yang telah antusias membimbing atlet-atlet tenis yunior maupun senior maupun para atlet pecinta tenis lainnya," ujar Bupati Haryanto.
Lebih lanjut bupati mengatakan, " Tak hanya diselenggarakan di Kabupaten saja, di berbagai kecamatan juga menyelenggarakan event-event tersendiri sesuai dengan event tahunan mulai dari Margoyoso, Juana, Kayen, Tambakromo kemudian di kecamatan yang lainnya," tambah Bupati Haryanto.
Menurut bupati, acara ini sebagai sarana menyemangati dan memotivasi bibit-bibit atlet yunior yang ada di Kabupaten Pati. Oleh karena itu, lanjut Bupati Haryanto, karena bisa bertanding dengan atlet dari luar daerah dan akhirnya nanti bisa menjadi atlet nasional. "Menang kalah itu bukan menjadi suatu tujuan yang terpenting kita bisa berebut bersama," lanjutnya.
" Perlu diingat, menjadi juara tanpa berlatih itu mustahil, tapi kalau kita selalu mengevaluasi kekurangan kita dan kegagalan bukan suatu keberhentian kepada kita untuk terus melangkah tetapi sebagai hikmah dan evaluasi agar kita terus berlatih," pesan Bupati Haryanto untuk para peserta.