- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
63 Panwaslu Kecamatan Dilantik, Henggar Singgung Soal Potensi Gesekan
Berita Terkait
- Kabupaten Pati Raih WTP Ke-9 Kalinya0
- Henggar Hadiri Rakor Gugus Tugas Reforma Agraria0
- Srikandi Diluncurkan, Sekda Sebut Bakal Ada Efisiensi Kertas dan Tinta 0
- Pemkab Pati Serahkan Tanah Hibah untuk Polresta, TNI AD dan AL0
- Sosialisasi Gempur Rokok llegal Jangan Sampai Ada Persepsi Mensosialiasikan Merokok0
- Gandeng BPKP, Pemkab Pati Sosialisasikan Rencana Pengendalian Kecurangan 0
- Peringatan Hari Otonomi Daerah di Pati: Dorong Ekonomi Hijau dan Kesejahteraan0
- Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2020
- Henggar Hadiri Rakor Pengamanan Mudik Lebaran Jateng0
- Satpol PP Bersama Tim Terkait Gelar Operasi Bersama Pasar Rokok Ilegal0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, Jumat (24/5), menghadiri acara Pelantikan dan Pembekalan Panwaslu Kecamatan untuk Pemilihan Tahun 2024 di Hotel New Merdeka.
Acara ini juga dihadiri Forkopimda, Sekda, Ketua KPU Kabupaten Pati, Ketua Bawaslu, Kepala Badan Kesbangpol, Kabag Tata Pemerintahan Setda Pati, Camat se-Kabupaten Pati, para anggota Panwas Kecamatan yang dilantik, serta tamu undangan lainnya.
Dalam kesempatan itu, Henggar mengucapkan selamat atas dilantiknya Panitia Pengawas Kecamatan sebanyak 63 orang dan ia pun meminta agar Panwas Kecamatan ini segera membentuk sekretariat di tingkat kecamatan.
"Tentunya sekretariat ini juga isinya nanti diantaranya ada staf pendukung dan staf ASN yang berada di kecamatan itu. Jadi panjenengan segera komunikasi dengan Camat setempat agar para Camat dapat memerintahkan dan menugaskan staf yang memenuhi kriteria itu. Kalau tidak salah ASN-nya 3 dan staf pendukung sebanyak 5 orang", jelas Pj Bupati.
Ia pun sangat berharap Pemilihan Kepala Daerah baik itu Pemilihan Gubernur / Wakil Gubernur dan Pemilihan Bupati maupun Wakil Bupati, nantinya dapat berjalan dengan baik.
"Mudah-mudahan semua mampu melaksanakan tugas dan kewajiban ini dengan profesional", tandasnya.
Pj Bupati juga mengingatkan terkait potensi timbulnya gesekan masyarakat di Pilkada nanti. "Maka dari itu kami harapkan teman-teman Panwascam ini juga selalu menjalin komunikasi yang baik dengan Forkopimcam", tambahnya.
Dan pihaknya pun berharap agar jangan sampai nanti ketika pasca pemilihan Kepala Daerah ada permasalahan-permasalahan yang muncul sebagai dampak dari Pilkada.
"Jadi tetep jaga kondusifitas semua elemen agar nantinya Pilkada ini berjalan dengan baik dan lancar", pungkasnya. (fn1/FN/AP)
