- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
Bappeda Siapkan Materi Penilaian Aksi Konvergensi Stunting
Berita Terkait
- Pendaftaran ditutup, 5 Nominator Lomba Logo RSUD RAA Soewondo Presentasi0
- Pelaksanaan Pos PAM Berjalan Lancar0
- Wujudkan Rasa Aman dan Nyaman , Dinkes Pasang Stiker Vaksinasi Booster0
- Dinkes Lakukan Test Kesehatan Pada Crew dan Driver Bus Pemudik0
- Dinkes Provinsi Jateng Lakukan Monitoring Penatalaksanaan Pasien Program Penyakit GHPR0
- Masyarakat Diharapkan Agar Selalu Waspada Terhadap Keamanan Pangan0
- Layanan Onkologi Terpadu RSUD RAA Soewondo Pati 0
- Percepat Capaian Vaksinasi, Bupati Perintahkan Gelar Usai Tarawih0
- Rapat tim stunting, Bappeda: Pati masih harus berupaya keras untuk turunkan stunting0
- Audiensi AIHSP, Bupati Pati: Sehat itu Mahal Harganya0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

Dalam rangka mengikuti Penilaian Kinerja Aksi Konvergensi Penurunan Stunting Tahun 2022 yang dilaksanakan di Solo pada tanggal 30 Mei 2022. Pada hari Rabu (18/05/2022) dilaksanakan rapat persiapan di Aula Garuda Bappeda yang dipimpin Kepala Bidang Pemerintahan dan Pembangunan Manusia, Johannes Harnoko.
Oleh Johanes Harnoko dijelaskan, Dalam persiapan penilaian kinerja aksi penurunan konvergensi stunting akan menilai pelaksanaan aksi 1 sampai dengan aksi 8 antara lain berupa analisis penentuan lokus stunting, rencana kegiatan terintegrasi, rembug stunting, pembinaan kader pembangunan manusia, sistem manajemen data, regulasi dan inovasi daerah.
Untuk itu, tambah Harnoko, Bappeda akan menyiapkan materi presentasi dengan menghubungi OPD terkait stunting tentang dokumen dan dokumentasi yang sudah berjalan pada tahun 2021 sebagai bukti dukung penilaian kinerja aksi konvergensi stunting.
“Di Kabupaten Pati sudah dibentuk SK TPPS (Tim Percepatan Penurunan Stunting) dengan harapan semoga dapat menjadi pijakan dan OPD bekerja dengan baik dalam penurunan stunting. Untuk target lokus stunting di tahun 2023 harapannya target penurunan jelas sehingga strategi dan upaya yang dilakukan dapat terealisasikan” terang Harnoko.
