- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
BUPATI HARYANTO : TERAPKAN PROTOKOL KESEHATAN DENGAN KETAT
BUPATI HARYANTO : TERAPKAN PROTOKOL KESEHATAN DENGAN KETAT
Berita Terkait
- OPERASI PASAR GULA BERDAMPAK POSITIF0
- PEMKAB PATI KEMBALI BAGIKAN RIBUAN BINGKISAN LEBARAN0
- UPK DAPM PEDULI PENANGANAN PANDEMI VIRUS CORONA0
- KOMUNITAS SEPEDA TUA PATI PEDULI DAMPAK COVID 190
- BANTUAN SEBAGAI WUJUD PEMBINA UMAT0
- GUGUS TUGAS COVID19 PATI SALURKAN BANTUAN 0
- BRI INSURANCE PEDULI MASYARAKAT TERDAMPAK COVID -190
- SOAL DATA DIMUSDESKAN AGAR TIDAK TUMPANG TINDIH0
- PKL PUSAT KULINER TERIMA BANTUAN0
- TETAP PERHATIAN WALAU SITUASI BERBEDA0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

MCPATI -Mengantisipasi membludaknya pengunjung swalayan yang ada di Kabupaten Pati menjelang Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriah. Bupati Pati, Haryanto minta kepada pengelola swalayan untuk menerapkan protokol kesehatan dengan ketat. Dan menegaskan apabila ada pengunjung yang tidak memakai masker maka tidak diperbolehkan masuk atau dilayani.
Demikian juga dengan penerapan phisycal distancing harus dilakukan. Bupati meminta pengelola menyediakan hand sanitizer dan alat pengecekan suhu tubuh (thermo gun) juga disiapkan sesuai dengan SOP kesehatan, serta harus selalu mensosialisasikan prinsip pencegahan Covid-19 sesuai protokol kesehatan.
Penegasan ini disampakan Bupati kepada pengelola Swalayan ADA, Swalayan Luwes dan Toko Surya Baru, di Ruang Joyo Kusumo pada Selasa (19/5).
Terkait kepatuhan dengan prinsip- prinsip pencegahan penularan Covid-19 yang harus dilakukan oleh swalayan. Lebih lanjut bupati mengatakan,
"Jangan sampai usaha- usaha yang kita lakukan untuk pencegahan Covid-19 terganggu dengan hal seperti ini. Apa yang sudah kita capai dalam usaha pencegahan Covid-19 selama ini bukanlah hal yg mudah," kata Bupati Haryanto.
Bupati menekankan kepada pihak manajemen untuk bisa bekerjasama. Apabila swalayan tidak menerapkan protokol kesehatan dengan benar, pihaknya akan memberi sanksi sesuai kewenangan.
Bupati pun menginstruksikan kepada Kepala Satpol PP dan dinas terkait agar menata tempat pusat keramaian, sehingga tidak ada masyarakat yang masih berkerumun.
