- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
Untuk Masyarakat Umum Direncanakan Mulai Bulan Juli
Untuk Masyarakat Umum Direncanakan Mulai Bulan Juli
Berita Terkait
- BOR Rumah Sakit Relatif Masih Cukup 0
- BAZNAS KABUPATEN PATI BERIKAN BANTUAN BAGI WARGA ISOMAN0
- PERPANJANGAN PPKM MIKRO DILAKSANAKAN SECARA KETAT0
- GUBERNUR TINJAU TEMPAT ISOLASI 0
- PENANGANAN COVID-19 BUTUH KERJASAMA SEMUA PIHAK 0
- SATGAS COVID - 19 KEMBALI MENEGAKKAN OPERASI YUSTISI0
- PANGLIMA TNI TEKANKAN PENGUATAN FUNGSI POSKO PPKM0
- VAKSINASI BAGI PENYANDANG DISABILITAS BERJALAN LANCAR0
- DINKES DAN LINTAS SEKTOR MILIKI KOMITMEN YANG SAMA0
- REMBUK STUNTING CAPAI KESEPAKATAN DAN KOMITMEN0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

MC PATI -Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kabupaten Pati, dr. Joko Leksono Widodo, MM pada Rabu (30/6/2021) saat ditemui, menjelaskan sebenarnya saat ini tahapan vaksinasi di Pati masih diperuntukkan bagi tenaga kesehatan (nakes), pelayan publik dan lanjut usia (lansia). Untuk masyarakat umum direncanakan mulai bulan Juli dengan usia 18 s/d 50 tahun secara bertahap dan menyesuaikan jumlah dosis vaksin yang ada.
Masyarakat diharapkan mendukung proses vaksinasi ini dan bersabar mengingat jumlah vaksin masih terbatas. Untuk jarak penyuntikan Vaksin Sinovac yang digunakan di Kabupaten Pati dari dosis pertama hingga dosis kedua adalah 28 hari.
Proses pendataan sudah berjalan di tingkat RT, RW, Desa, Kecamatan dan disampaikan ke Puskesmas selaku pelaksana vaksinasi. Jika sudah ada informasi / pemanggilan vaksinasi dari desa atau Puskesmas, masyarakat diminta membawa KTP dan nomor HP yang bisa dihubungi sebagai identitas diri dan pengecekan NIK apakah sudah atau belum menjalani vaksinasi .
Kontributor : Gustu Dinkes
