- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
FACE SHIELD UNTUK PETUGAS PELAYANAN PUBLIK
FACE SHIELD UNTUK PETUGAS PELAYANAN PUBLIK
Berita Terkait
- RS KELUARGA SEHAT HADIR BERI PELAYANAN KESEHATAN DI TAYU0
- JANGAN MALU MENJADI PETANI0
- AKTIVITAS JALAN DENGAN PROTOKOL KESEHATAN0
- DUA PENDEKATAN KEBERHASILAN PENCEGAHAN STUNTING0
- DIMANA LETAK KEMERDEKAAN APABILA PRODUK GARAM SAJA MASIH IMPOR0
- WABUP PASTIKAN LINGKUNGAN KERJA SUDAH TERAPKAN PROTOKOL KESEHATAN 0
- PEMKAB TINGKATKAN FREKUENSI TES RAPID DAN SWAB0
- KUNCINYA ADALAH PADA PENGETATAN DISEMUA LINI0
- KEPALA DESA AGAR TETAP MENGALOKASIKAN DANA DESA UNTUK PENANGANAN STUNTING0
- PEMBERIAN THERMOGUN UNTUK MEMBANTU PENGECEKAN SUHU BAGI SANTRI0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

MCPATI -Sebanyak 38.080 buah face shield diserahterimakan kepada Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 pada Sabtu ( 12/9/2020) di Pendopo Kabupaten Pati. Bantuan tersebut berasal dari Kegiatan Jaring Pengaman Ekonomi Tahap II APBD Provinsi Jawa Tengah.
Face shield tersebut hasil karya dari para perempuan kepala keluarga, perempuan penyandang disabilitas, perempuan korban kekerasan, perempuan migran, serta ibu rumah tangga dari berbagai daerah di Jawa Tengah.
Seperti dijelaskan bupati, program ini dilaksanakan sebagai upaya Pemprov Jateng untuk menunjang kelangsungan hidup para pekerja. Pengerjaan face shield ini dilakukan oleh 56 kelompok kerja, dengan nilai anggaran sebesar 261 juta rupiah. Nantinya akan dibagikan ke seluruh instansi pelayanan publik hingga ke pemerintah desa.
Ditegaskan bupati, pemakaian masker merupakan perlindungan utama dalam pencegahan penularan covid-19. Namun penggunaan face shield untuk pelindung tambahan agar pelayanan publik semakin maksimal
"Dengan adanya penyerahan bantuan face shield dapat mencegah penyebaran virus Covid-19 tidak berkembang di area pelayanan publik," jelas bupati.
Selain itu, dengan adanya Peraturan Bupati nomor 66 tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Bupati Pati Nomor 49 Tahun 2020 tentang Pedoman Menuju Tatanan Normal Baru Pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 di Kabupaten Pati. Akan ada peningkatan sanksi berupa denda bagi pelanggar aturan.
Selanjutnya akan digencarkan gerakan 14 hari menggunakan masker, pembiasaan pemakaian masker. Semua pegawai dikerahkan untuk turun bersama dengan camat, muspika, kepala desa dan perangkat desa, agar gerakan ini bisa masif.
"Kalau nanti tetap tidak memperhatikan akan terdapat denda yang berlaku. Sedangkan perolehan denda dimasukkan ke kas daerah," tegas Bupati Haryanto. Dan untuk meningkatkan ketertiban diberlakukan jam malam dimulai pukul 22.00 WIB sampai 04.00 WIB.
