- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
BUPATI LIHAT POTENSI KERJASAMA KABUPATEN PATI DAN KOREA SELATAN
BUPATI LIHAT POTENSI KERJASAMA KABUPATEN PATI DAN KOREA SELATAN
Berita Terkait
- TMMD UNTUK MAKSIMALKAN PROGRAM-PROGAM PEMBANGUNAN0
- JANGAN SEPELEKAN PROTOKOL KESEHATAN 0
- BERIKAN KEMUDAHAN PELAYANAN KEPADA MASYARAKAT0
- BUPATI MINTA MASYARAKAT SALING MENGINGATKAN BAHAYA COVID-190
- BUPATI BERHARAP APBD PERUBAHAN DAPAT SEGERA DIJALANKAN0
- CEGAH COVID-19 PATI BERLAKUKAN JAM MALAM0
- MPP SEBAGAI LOKASI TERPADU BAGI MASYARAKAT0
- POLWAN DIRASA LEBIH MAMPU DALAM MELAKUKAN KOORDINASI DAN KOMUNIKASI0
- BUPATI SEGERA TINDAK LANJUTI PELAKSANAAN PERUBAHAN APBD KABUPATEN PATI0
- PERBUP BARU MEMUDAHKAN PEMBELANJAAN DAN PELAYANAN MASYARAKAT0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

"Saya menyambut dengan tangan terbuka dan mengapresiasi program seperti ini, yang merupakan sebuah solusi di tengah kondisi pandemi yang mengakibatkan banyaknya pekerja yang dirumahkan," kata bupati dalam workshop online dengan tema "Sukses Kerja Bidang Pertanian di Korea Selatan dengan Visa E-8 pada Masa Pandemi Covid-19 berlangsung di Pendopo Kabupaten, Selasa (22/9).
Lebih lanjut dijelaskan, program yang ditawarkan yaitu program kerja magang dengan visa E-8 yang memiliki beberapa keunggulan diantaranya, program ini fokus pada sektor pertanian yang memungkinkan pekerja yang belum memiliki ketrampilan atau kemampuan khusus untuk bergabung.
MCPATI - Bupati melihat adanya peluang dan potensi kerjasama Kabupaten Pati dan pemerintah Korea Selatan dalam bidang pertanian. Apalagi adanya pandemi Covid-19 membawa dampak yang masif di bidang perekonomian juga mengakibatkan krisis multidimensi. Untuk ini, bupati menghimbau generasi muda di Kabupaten Pati khususnya lulusan SMK atau SMA atau universitas yang berminat untuk dapat mengikuti program magang ini.
"Ini merupakan peluang emas dalam mencari pengalaman dan mengembangkan potensi yang dimiliki," tambahnya.
Program ini juga memberikan jaminan dan kepastian yang tinggi kepada peserta karena visa E-8 dikeluarkan berdasarkan nota kesepahaman antara pemerintah tingkat kabupaten atau kota di Indonesia dengan pemerintah tingkat kabupaten atau kota di Korea Selatan yang secara umum mengatur mengenai mekanisme intervensi pemerintah dalam pelaksanaan program pemulihan ekonomi nasional (PEN) yaitu melalui penyertaan modal negara penempatan dana investasi pemerintah dan penjaminan.
Pada kesempatan tersebut, bupati menyinggung upaya Pemerintah Kabupaten Pati dalam penyelamatan ekonomi rakyat. Diantaranya melalui refocusing anggaran yang dipergunakan untuk memberi perlindungan bagi masyarakat terdampak pandemi khususnya UMKM usaha kecil menengah dan mikro.
Sementara itu, Wakil Bupati Pati, Saiful Arifin berharap program kerja di bidang pertanian yang ada di Korea Selatan, bisa menjadi peluang para tenaga kerja untuk mengembangkan ketrampilan saat kembali ke kampung halaman. "Saya berharap ada transfer ilmu tentang keahlian yang didapat dari Korea, agar bisa ditransfer ke teman-teman muda yang ada di Kabupaten Pati," harapnya.
