- Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda, Pj Bupati Pati Singgung Pentingnya Partisipasi Aktif
- Pj Bupati Pati Hadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nadhlatul Ulama Kabupaten Pati 2024-2029
- PJ Bupati Pati Pantau Kondisi Tanggul Jebol di Desa Angkatan Lor
- Pj Bupati Pati Harapkan Rencana Penataan Ruang Bisa Berkelanjutan
- Pimpin Apel Siaga Bencana, Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Menjaga Ketenangan Masyarakat
- Hadiri Peringatan Hari Santri Tingkat Jawa Tengah, Pj Bupati Pati Maknai Peran Santri Dalam Pembangu
- Sekda Pati Apresiasi Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi Serentak
- Sekda Pati Lepas Peserta Jalan Santai Peringatan HUT Ke-79 PGRI Dan Hari Guru Nasional Tahun 2024
- Pj Bupati Pati Tekankan Pentingnya Jaga Kerukunan Beragama di Kabupaten Pati
- Sekda Pati Lepas Kontingen Pramuka SIT Pati untuk Kemah Wilayah IX Specta Merbabu
Baksos Khitan Massal HKN Ke-58
Berita Terkait
- Kerjasama Dengan Dinkes , AIHSP Bersama Komunitas Penyandang Disabilitas Selenggarakan Vaksinasi 0
- PPNI Kabupaten Pati Selenggarakan Rakerda0
- Orientasi RPAM Diharapkan Meningkatkan Pelayanan Air Yang Lebih Baik0
- Penguatan GERMAS untuk Masyarakat Pati yang Berkualitas0
- Lebih dari 10.000 Peserta Mengikuti Senam Gemu Famire0
- ODGJ Berhak Dapatkan Vaksin Boster Demi Mencegah Penularan Covid-190
- Henggar: Pembangunan Pabrik Garam Berpeluang Ciptakan Lapangan Kerja Baru0
- Pj Bupati Apresiasi Pendampingan dan Fasilitasi Penderita Hemofilia di Kabupaten Pati 0
- Pemberdayaan Masyarakat Sekolah/ Madrasah Untuk Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat0
- Dinkes Bersama BBTKLPP Laksanakan Kegiatan Survelans Penemuan Kasus TB Baru0
Berita Populer
- Atasi Rawan Pangan Dan Rawan Stunting , Dinketapang salurkan bantuan
- Bupati Lepas Keberangkatan 727 Calon Jemaah Haji Asal Pati
- Sujarwanto Dwiatmoko Dilantik Menjadi Penjabat Bupati Pati yang Baru
- Mengungkap Potensi Harta Karun Desa Kertomulyo
- Pertemuan PLKB Suatu Upaya Untuk Penurunan Angka Stunting
- PENGAWASAN HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN MERUPAKAN HAL YANG PENTING
- PENANGANAN INSIDEN KEAMANAN INFORMASI
- PT SEJIN FASHION INDONESIA, BUKTI NYATA PATI PRO INVESTASI
- MENGENAL DESTINASI MANGROVE PANTAI KERTOMULYO
- PESONA WISATA ALAM RIMONG INDAH KABUPATEN PATI

Bertempat di Puskesmas Pati II pada Kamis (3/11/2022) diselenggarakan kegiatan Bhakti Sosial Khitan Massal dalam rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-58. Jumlah peserta sebanyak 18 anak dari berbagai wilayah di Kabupaten Pati. Acara dibuka oleh Koordinator Bakti Sosial yang mewakili Ketua Panitia HKN Ke-58, Ahmad QosimTeguh Asroyo,
Pada kegiatan Bakti Sosial kali ini, selain dilakukan Khitan peserta khitan juga mendapat bingkisan berupa sarung dan tali asih sekedarnya. Sedangkan Tim Medis yang bertugas di kegiatan baksos kali ini adalah tim dari RSUD Kayen.
Selain itu pada Jum'at (4/11/2022), dalam rangka kegiatan Bakti Sosial Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-58, Tim mengunjungi beberapa lokasi untuk memberikan tali asih antara lain di Wisma Lansia Panti Rukmi Pati dan Penderita Sembuh Leptospirosis di Margorejo.
